![]() |
AdsenseCamp |
AdsenseCamp adalah solusi bagi penerbit PPC Indonesia. Karena untuk mendaftar PPC AdsenseCamp tidak ada persyaratan minimal Traffik seperti KlikSaya. Khusus nya untuk para pemblogger yang masih baru.
Saya pernah melihat beberapa refrensi yang mengatakan bahawa AdesenseCamp.com itu PPC scam alias tidak membayar. Lalu kenapa ada publisher dari AdsenseCamp itu tidak bayar? Ya karena Publisher tersebut melanggar Term Of Service (TOS) yang telah ditetapkan oleh AdsenseCamp.
Sedikit cerita. Saya pernah beranggapan AdsenseCamp itu SCAM. Disebabkan waktu itu, nilai Pay Out saya sudah di atas minimum tetapi belum juga di trasnfer. Pada ahir nya saya chatting dengan Customer Service dari AdsenseCamp. Dalam percakapan itu saya disuruh nunggu 1 bulan lagi. Ehh ternyata benar. Satu bulan kemudian uang yang menjadi hak saya sebagai publisher di transfer ke rekening dengan jumlah yang tidak kurang dan tidak lebih alias PAS banget. :)
Jadi sekali lagi saya tegaskan bahwa AdsenseCamp itu tidak scam. Untuk publisher yang tidak di bayar oleh AdsenseCamp kemungkinan besar anda melanggar TOS. Coba anda kembali baca TOS dari AdsenseCamp dengan cermat.
Baiklah, saya akan memberikan satu bukti bahwa adsensecamp tidak scam. Berupa Screen Shoot nya pay Out pertama saya dari AdsenseCamp. Bukan nya saya pamer dengan hasil saya. Tapi hanya menjadi penyemangat kita semua.
![]() |
Klik Gambar Untuk Perbesar |
![]() | |
Klik Gambar Untuk Memperbesar |
Jadi dapat disimpulkan kunci keberhasilan untuk bermain PPC adalah VISITOR blog. Kita harus mendatangkan pengunjung yang banyak ke blog kita ^_^
Jika anda ingin menambahi silahkan Berkomentar dibawah.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori PPC |
PPC Indo
dengan judul AdsenseCamp Gak SCAM kok. Jika kamu suka, jangan lupa like dan bagikan keteman-temanmu ya... By : Kumpulan Dari Pay Per Klik
Ditulis oleh:
Delapan Belas May -
Belum ada komentar untuk "AdsenseCamp Gak SCAM kok"
Posting Komentar